
Error “message has lines too long for transport” cPanel
Pada awal bulan Mei 2022 WHM/cPanel meluncurkan update terbaru mereka ke versi 102. Ada beberapa service pada versi ini yang diupdate ke versi terbaru dan ada juga perubahan-perubahan lainnya, detail nya dapat sobat cek disini. Namun sejak adanya update ke…